Tag Archives: daftar harga toyota lampung

02Sep/22

Canggih! Ini Dia 4 Fitur Kekinian Toyota Raize

Toyota Raize merupakan mobil jenis compact SUV (Sporty Utility Vehicle) terbaru dengan kapasitas lima penumpang yang memiliki dua pilihan mesin, yaitu tipe 1.0 Turbo dan 1.2 naturally aspirated. Mobil ini cocok untuk AutoFamily yang memiliki  keluarga kecil,Read More…

02Sep/22

Praktis dan Tidak Merepotkan, Ini Keuntungan Pakai Mobil Listrik Hybrid Toyota

Mobil listrik Toyota jenis hybrid tersedia dalam beragam model di Auto2000. Bagi Anda yang tengah mempertimbangkan memilih mobil baru Toyota bermesin konvensional atau hybrid mungkin bisa menjadi pilihan yang cukup sulit. TapiRead More…

18Okt/21

Perbedaan Ban Tubeless dan Ban Biasa

Fungsi ban mobil mempengaruhi kenyamanan dan keselamatan pengemudinya. Dari semua jenis ban mobil, ban tubeless lebih dinilai sebagai komponen mobil yang paling berguna untuk mempermudah mobilitas sehari-hari. Memiliki anggapan anti bocor, apa perbedaan bentukRead More…

18Okt/21

Perbedaan Sunroof dan Moonroof

Perbedaan Sunroof dan Moonroof Perbedaan sunroof dan moonroof ternyata cukup signifikan dari segi fungsi. Ada beberapa perbedaan jenis kaca atap yang perlu AutoFamily kenali sebelum membeli mobil jenis MPV atau SUV. SimakRead More…

18Okt/21

Masih Perlukah Memanaskan Mesin Mobil di Pagi Hari?

Pemilik mobil zaman dulu mungkin sering memanaskan mesin mobil sebelum mulai beraktivitas, kurang lebih selama tiga hingga lima menit. Tujuan utamanya yaitu untuk menjaga kondisi mesin atau komponen lainnya agar bisa bekerjaRead More…

20Sep/21

Daftar Mobil Keluarga Murah, Irit, dan Nyaman Persembahan Toyota

Rekomendasi Mobil Keluarga dari Toyota   Total ada tiga mobil keluarga yang dapat direkomendasikan. Mobil-mobil termasuk mobil MPV dan dibanderol dengan harga yang tepat sekaligus irit bahan bakar juga. Penasaran apa sajaRead More…

20Sep/21

PILIHAN MOBIL HARGA 200 JUTAAN

1. Toyota Avanza   Avanza Mobil MPV pilihan keluarga Indonesia yang diperkenalkan PT Toyota Astra Motor pada 2003 silam. Hingga sekarang, Avanza masih eksis di jalanan tanah air, tentunya dengan inovasi teknologi yangRead More…

21Jul/21

PEMANFAATAN MOBIL DAN DIGITAL DI ERA PANDEMI COVID-19

Beberapa pekan belakangan ini terpantau adanya lonjakan kasus positif Covid-19 di sejumlah daerah. Bahkan lonjakan covid ini juga terpantau di Jakarta. Untuk mengurangi risiko penularan penyakit menular satu itu maka AutoFamily harusRead More…

21Jul/21

MOBIL TOYOTA YANG DILENGKAPI DENGAN FITUR SUNROOF

Alangkah indahnya bila memiliki mobil dengan fitur sunroof. Begitulah yang dipikrikan oleh sebagian orang saat memilih kendaraan. Faktanya, mobil sunroof masih dianggap sebagai kendaraan premium, sehingga banyak orang yang rela melakukan modifikasi denganRead More…

15Jul/21

JAGA KESEHATAN JIKA TETAP MOBILITAS TINGGI LAKUKAN INI

Pemerintah telah menetapkan bahwa selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, masyarakat di pulau Jawa dan Bali harus benar-benar mengurangi, bahkan menghentikan aktivitas di luar rumah. Ini demi mencegah penularan covid-19.Read More…